Kantor Polres Lampung Selatan Dilalap Api, 38 Tahanan Dievakuasi
Kantor Polres Lampung Selatan pada Kamis siang terbakar. Kebakaran tidak menimbulkan korban jiwa.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Kamis (2/5/2019), api dengan cepat meluas karena minimnya alat pemadam dan kondisi cuaca yang panasnya mencapai 34 derajat Celsius.
Kebakaran menghanguskan 80 persen bangunan induk milik Polres Lampung Selatan. Yaitu mencakup ruangan kapolres dan wakilnya, ruangan perwira tinggi, ruang reskrim, ruang humas, ruang satuan sabara hingga ruang tahanan di bagian belakang.
Sementara itu, sebanyak 38 orang tahanan di Polres Lampung Selatan berhasil dievakuasi dalam kondisi selamat.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Teror Penembakan, Rumah Dinas Wakil Bupati Solok Selatan Jadi Sasaran
TV 19 jam yang lalu -
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
TV 27 Nov 2024, 21:55 WIB -
VIDEO: Tiket Pesawat Turun 10 Persen Libur Nataru Jadi Lebih Hemat
TV 27 Nov 2024, 21:40 WIB
-
VIDEO: Rem Blong, Truk Tronton Pembawa Semen Jatuh ke dalam Jurang
Nasional Baru saja -
VIDEO: 4 Orang Salah TPS, KPU Tangsel Bakal Gelar Pemungutan Suara Ulang
Nasional 18 menit yang lalu -
VIDEO: Rizky Ridho Terharu dengan Sambutan Hangat dari Bonek saat Persija Jakarta Tandang ke Surabaya
Sepak Bola 47 menit yang lalu -
VIDEO: Situasi Tambang Galian C di Solok Selatan
Nasional 48 menit yang lalu -
VIDEO: Klaim Unggul Hitung Cepat, Calon Bupati Jeje Ritchie Langsung Sujud Syukur dan Menangis
Nasional 48 menit yang lalu -
VIDEO: Presiden Filipina: Pemakzulan Terhadap Wapres akan Buang-Buang Waktu
Internasional 56 menit yang lalu -
VIDEO: Banjir Luapan Sungai Citarum Kembali Rendam Ribuan Rumah
Nasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Harapan Rizky Ridho di Hari Ulang Tahun Persija Jakarta, Bisa Memiliki Stadion Sendiri
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Tanggapan KPK Terkait Sayembara Temukan Harun Masiku
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Polisi Bakal Bongkar Makam Korban Penembakan
Nasional 2 jam yang lalu -
Lega, Gugatan Cerai Venna Melinda Pada Ferry Irawan Akan Segera Diumumkan
Hiburan 2 jam yang lalu -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Rasakan Berlatih di Footlab, Tempat yang Futuristik dan Modern
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
Prabowo Resmi Naikkan Gaji Guru Mulai 2025
Nasional 2 jam yang lalu