:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/2721585/original/046555000_1549434229-kelurahan-jagakarsa-gerebek-jentik-nyamuk-di-lingkungan-rumah-dan-sekolah-fokus-81a780.jpg)
Kelurahan Jagakarsa Gerebek Jentik Nyamuk Antisipasi Penyebaran DBD
Untuk mencegah meluasnya perkembangbiakan nyamuk p...Selanjutnya
Untuk mencegah meluasnya perkembangbiakan nyamuk penyebab penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD), Kelurahan Jagakarsa, Jakarta Selatan melakukan gerebek jentik nyamuk ke lingkungan sekolah serta permukiman.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Rabu (6/2/2019), Sekolah Internasional Cita Buana merupakan tempat pertama yang dikunjungi oleh tim dari Kelurahan Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Saluran air, pot bunga, ban bekas hingga kolam renang tak luput dari pemeriksaan. Pemberian bubuk abate juga dilakukan untuk mematikan bibit jentik nyamuk Aedes Aegypti.
Kegiatan yang dilakukan oleh tim gabungan kelurahan ini dianggap cukup efektif dengan terus menurunnya data penderita DBD.
"Saat ini penderita DBD sudah turun. Namun, kami setiap hari tetap periksa jentik di tanah kosong, rumah, dan sekolah," ujar Lurah Jagakarsa Abdul Latif. (Karlina Sintia Dewi)
RingkasanVideo Terkait
-
19:10
Fokus : Warga Terobos Derasnya Arus Banjir di Sungai Leworegi, Sikka
TV 19 jam yang lalu -
19:10
Fokus : Warga Terobos Derasnya Arus Banjir di Sungai Leworegi, Sikka
TV 19 jam yang lalu -
1:07:13
Fokus Pagi : Kebakaran Tangki Kilang Minyak Pertamina di Cilacap
TV 19 jam yang lalu
-
02:06
VIDEO: Mengapa Awal Puasa Bisa Berbeda? Ini Jawabannya
Putri Candrawathi Baru saja -
01:36
VIDEO: LBH Jakarta Buka Posko Aduan Korban BBM Oplosan Pertalite Jadi Pertamax
TV 21 menit yang lalu -
02:01
VIDEO: Kasus Korupsi Pertamina, Kejagung Geledah Terminal BBM Tanjung Gerem di Cilegon
TV 32 menit yang lalu -
02:23
VIDEO: Karyawan Dealer di Tulungagung Curi 8 Mobil untuk Bayar Utang
TV 50 menit yang lalu -
02:17
Jirayut Ngerap Bahasa Indonesia, Thailand Sampai Nyanyi Luk Thung Di KapanLagi Dangdut
Hiburan 5 jam yang lalu -
03:30
Momen-Momen Perilisan Video Klip Terbaru Lady Rara
Dangdut 5 jam yang lalu -
02:57
VIDEO: Pasca Kebakaran di Duren Sawit, Warga Mengaisi Harta Bendanya
Nasional 5 jam yang lalu -
01:41
VIDEO: Donald Trump Teriak ke Volodymyr Zelenskyy: Tanpa Kami, Anda Tak Punya Kartu Apapun
Internasional 5 jam yang lalu -
01:37
VIDEO: Donald Trump Sebut Volodymyr Zelenskyy Tidak Sopan dalam Pertengkaran Sengit di Ruang Oval
Internasional 6 jam yang lalu -
04:10
Polemik Dugaan Pelanggaran Hak Cipta Agnez Mo, Ari Bias: Ada Penggiringan Opini
Hiburan 6 jam yang lalu -
03:30
VIDEO: Puluhan PMI Korban Scamming Online Tiba di Tanah Air
Nasional 6 jam yang lalu -
04:13
Charlie Cox dan Vincent Donofrio Ceritakan Dinamika Baru DAREDEVIL BORN AGAIN
Hiburan 6 jam yang lalu