Kasus Pengaturan Skor, Direktur PT LIB Diperiksa Satgas Antimafia Bola
Direktur PT Liga Indonesia Baru (LIB) Risha Adi Wijaya diperiksa Tim Satuan Tugas Antimafia Bola, Kamis kemarin. Pemeriksaan dilakukan terkait kasus dugaan pengaturan skor yang saat ini ditangani.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Jumat (4/1/2019), pemeriksaan Risha dilakukan di ruang Tipikor Bareskrim Mabes Polri yang berlokasi di Gedung Ombudsman Jakarta.
Usai diperiksa selama 11 jam, Risha Adi Wijaya mengaku mendapat pertanyaan seputar pengelolaan kompetisi Liga Indonesia, dimana PT LIB ditunjuk oleh PSSI sebagai operator.
"Pemeriksaan berjalan lancar dan baik, ada sekitar 15 pertanyaan yang diberikan kepada saya, garis besarnya lebih ingin melihat kewenangan dan tanggung jawab LIB sebagai operator," kata Direktur PT LIB Risha Adi Wijaya.
Sebelummya, Tim Satgas Antimafia Bola telah memeriksa Sekjen PSSI Ratu Tisha Destria terkait kasus yang sama.
Dalam kasus pengaturan skor atau match fixing, Tim Satgas Antimafia Bola telah menetapkan empat orang tersangka, yaitu anggota Exco PSSI Johar Lin Eng, anggota Komisi Disiplin PSSI Dwi Irianto, mantan anggota Komisi Wasit PSSI Priyanto dan anaknya Anik Yuni Artikasari yang berprofesi sebagai wasit. (Muhammad Gustirha Yunas)
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum Kepung Permukiman di Dayeuhkolot
TV 4 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum Kepung Permukiman di Dayeuhkolot
TV 4 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Banjir Putus Akses Jalan Antar Desa di Pandeglang
TV 4 jam yang lalu
-
VIDEO: Terlalu Fokus Bercanda, Motor Pemuda Berakhir Nyebur Got
Unik 14 menit yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Sopir Lompat Keluar Sebelum Truk Solar Jatuh ke Jurang
Unik 2 jam yang lalu -
VIDEO: Pelaku Pembunuhan di Loket PLN Ditangkap, Polisi Sita Senjata Rakitan
TV 3 jam yang lalu -
VIDEO: Nekat, Aksi Vandal Pemuda Sasar Bus Dinas Milik Ditpolairud Polda Jabar
Unik 3 jam yang lalu -
VIDEO: Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Surabaya, 25 Pelaku Diamankan!
TV 3 jam yang lalu -
VIDEO: Siswa Kelas 3 SD Kritis Usai Dianiaya Kakak Kelas, Apa Penyebabnya?
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Reaksi AS dan UE terhadap Surat Penangkapan ICC atas Benjamin Netanyahu
Internasional 4 jam yang lalu -
Anniversary 10 Tahun Pernikahan Tantri & Arda Rilis Single Terbaru "TUMBUH BERSAMA"
Hiburan 6 jam yang lalu -
VIDEO: Berkeliling Stadion Jose Alvalade, Melihat Lebih Dekat Sejarah Sporting CP
Sepak Bola 6 jam yang lalu -
KAPANLAGI VLOG | Seru-Seruan Di JOYLAND 2024 DAY 1
Hiburan 7 jam yang lalu -
VIDEO: Dari Pintu ke Pintu, Diaspora Indonesia Bangun Bisnis Produk Kantor dan Sekolah di AS
Bisnis 8 jam yang lalu -
Bikin Anak Lebih Tinggi, Ini Rahasia di balik Segelas Susu!
Kuliner 8 jam yang lalu