Jelang Natal, Perajin Lilin di Boyolali Banjir Pesanan
Jelang hari raya natal mendatangkan keuntungan tersendiri bagi para perajin lilin di Boyolali, Jawa Tengah. Bahkan mereka kebanjiran pesanan yang datang dari berbagai daerah di Indonesia.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Minggu (16/12/2018), lilin tidak hanya digunakan untuk membantu penerangan saat mati lampu, tapi juga sekaligus untuk menjadi hiasan yang cantik. Warna warni lilin serta beragam bentuk yang menarik membuat lilin hias kini digemari, apalagi menjelang hari raya natal seperti saat ini.
Salah satu perajin lilin hias di Kecamatan Ampel, Boyolali, Jawa Tengah, bernama Arini mengaku kini kebanjiran orderan, bahkan meningkat dari tahun-tahun sebelumnya.
Dalam sehari Arini dibantu sang suami bersama empat karyawannya bisa memproduksi lilin panjang yang kerap digunakan untuk penerangan sebanyak 1.000 batang untuk ukuran kecil dan 400 batang yang berukuran besar. Lilin buatan Boyolali ini tidak hanya dipesan sejumlah gereja-gereja yang akan melaksanakan misa natal saja.
Sejak memasuki bulan Desember, permintaan lilin terus meningkat mencapai 40 persen. Untuk harga bervariasi mulai dari Rp 400 perbatang hingga Rp 30 ribu per batang sesuai dengan ukuran dan desain lilin. (Muhammad Gustirha Yunas)
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 3 jam yang lalu -
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 3 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Pemakaman Korban Kecelakaan Ditabrak Truk di Slipi
TV 4 jam yang lalu
-
VIDEO: 4 Bek Kiri yang Bisa Jadi Target Ruben Amorim untuk Manchester United
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Tampil Istimewa di Portugal, Menang Telak atas Vitoria Clube de Lisboa
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VIDEO: Diterjang Banjir, Warga Pekalongan Tetap Antusias ke TPS
Nasional 3 jam yang lalu -
VIDEO: Dicky Candra Nyoblos Bareng Istri, Pasrah dan Berharap yang Terpilih Amanah
Pemilu 4 jam yang lalu -
VIDEO: Gibran: Semua Pihak Diminta Tetap Menghormati Pilihan Masing-Masing
Pemilu 5 jam yang lalu -
VIDEO: Nyoblos di TPS 12 Sumber, Jokowi Berpesan Pihak yang Menang Jangan Jumawa
Pemilu 5 jam yang lalu -
VIDEO: Tri Rismaharini Terkejut Lihat Linmas Pingsan saat Berjaga di TPS
Nasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Dharma Pongrekun Dimarahi Petugas TPS saat Mencoblos
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Ridwan Kamil Pulang ke Bandung Naik Whoosh untuk Nyoblos
Pemilu 7 jam yang lalu -
VIDEO: Cagub Jabar Dedi Mulyadi Gunakan Hak Pilih di Purwakarta, Optimistis Menang
Nasional 8 jam yang lalu -
VIDEO: Sri Sultan Hamengkubuwono X Gunakan Hak Pilih di TPS 06 Kraton Yogyakarta
Nasional 8 jam yang lalu -
VIDEO: Ditemani Ridwan Kamil, Bahlil Ungkap Pilkada Rasa Pilpres
Nasional 8 jam yang lalu