Pekikan Salam Metal Megawati Saat Umumkan Jokowi Jadi Capres 2019
Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri mendeklarasikan Joko Widodo sebagai calon presiden yang akan diusung dalam Pemilu Presiden 2019, pada pembukaan Rakernas PDIP ke-3 di Bali.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV Pagi, Sabtu (24/2/2018), deklarasi ini disampaikan Megawati di depan 1.300 lebih kader PDIP.
Dalam acara itu, salam metal, alias menang total dipekikan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. Aksi itu dilakukan sesaat setelah mendeklarasikan Joko Widodo sebagai calon presiden yang diusung PDIP pada Pilpres 2019. Dalam rakernas yang digelar di Bali ini, Megawati menggunakan hak prerogatifnya sebagai ketua umum untuk menetapkan capres dari PDIP.
Pengumuman yang disambut sorak sorai 1.300 lebih kader yang hadir, terbilang mengejutkan karena dilakukan di hari pertama rakernas.
Sementara Joko Widodo membenarkan soal pencapresan kembali. Hal itu ia sampaikan saat penyerahan Sertifikat Tanah Adat Desa Pakraman dan Pura se-Provinsi Bali. Untuk cawapres pendamping Jokowi, belum akan ditentukan di rakernas ini. Namun yang jelas, cawapres harus memiliki kesamaan visi dan misi.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
Terungkap Kasus Penyelundupan Mobil dan Motor Mewah Senilai Rp 28 Miliar
Nasional 18 Des 2019, 09:04 WIB -
Diduga Terdampak Proyek Perbaikan Saluran Air, 2 Rumah Warga Matraman Ambruk
Nasional 17 Des 2019, 15:52 WIB -
3 Siswa Pusdik Brimob Tewas Tersambar Petir di Pasuruan
Nasional 17 Des 2019, 15:28 WIB
-
VIDEO: Dari Pintu ke Pintu, Diaspora Indonesia Bangun Bisnis Produk Kantor dan Sekolah di AS
Bisnis 24 menit yang lalu -
Bikin Anak Lebih Tinggi, Ini Rahasia di balik Segelas Susu!
Kuliner 55 menit yang lalu -
Bikin Anak Lebih Tinggi, Ini Rahasia di balik Segelas Susu!
Kuliner 57 menit yang lalu -
VIDEO: Menyembuhkan Luka Bakar dengan Tepung Terigu, Benarkah Efektif?
Cek Fakta 2 jam yang lalu -
VIDEO: Mengurangi Dampak Negatif "Doomscrolling" di Masa Penuh Stres
Sehat 3 jam yang lalu -
VIDEO: Bonek dan The Jakmania Serukan Suara Perdamaian di BRI Liga 1
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-detik Perbatasan Sayung Demak Terendam Banjir Rob, Mobilitas Terganggu
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Jerman akan Gelar Pemilu, Bagaimana Nasib Bantuan Ukraina?
Internasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Warga Keluhkan Jalanan Rusak Di Sleman yang Kerap Sebabkan Kecelakaan
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Bank Indonesia Akan Bekukan Rekening yang Terkait dengan Judi Online
Unik 14 jam yang lalu -
VIDEO: Pria Ini Ajarkan Cara Cepat Melepas Gigitan Ular, Berakhir Ngakak
Unik 14 jam yang lalu -
Ciri-Ciri Terkena Diabetes di Usia Muda, Kamu Wajib Waspada!
Lifestyle 15 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Truk Tronton Diduga Rem Blong
Unik 15 jam yang lalu