Ramalan AM Hendropriyono soal Sosok Capres dan Wapres di Pilpres 2019
Ketua Umum Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) AM Hendropriyono meramalkan sosok yang bakal menjadi pemenang pada pilpres 2019. Sosok itu memenuhi kriteria nasional, agama, dan ekonomi bisnis.
Seperti ditayangkan Fokus Pagi Indosiar, Jumat (19/1/2018), Hendro memprediksi calon presiden yang bakal dipilih masyarakat pada pemilu 2019 adalah sosok muda, kalangan sipil, nasionalis, dan sudah memiliki bukti kerja.
Mantan Kepala Badan Intelijen Negara itu juga menyebut, kriteria calon wapres yang bakal dipilih oleh mayoritas masyarakat yakni tokoh muda yang berasal dari pelaku bisnis dan berpengalaman di bidang ekonomi perdagangan. Hendro optimistis partai-partai nasionalis akan bersatu menjawab keinginan rakyat pada pilpres 2019 mendatang.
"Orang yang bakal menang di pilpres 2019 nanti adalah seorang yang memang populer di rakyat bawah dan masih muda. Tidak tua seperti saya, tidak bakalan menang lah. Kemudian yang kedua, piawai memang dia yang sudah menjalankan penugasan administrasi pemerintahan tahap demi tahap, siapa lagi kalau bukan Jokowi, " terang AM Hendropriyono.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
Iuran BPJS Kesehatan Naik 60 Persen
Nasional 27 Ags 2019, 10:15 WIB -
Jokowi Minta BMKG Lebih Antisipatif Mendeteksi Potensi Bencana
Nasional 24 Jul 2019, 10:30 WIB -
Kerajinan Barang Bekas Bernilai Tinggi Karya Pemuda Karanganyar
Nasional 24 Jul 2019, 10:03 WIB
-
VIDEO: KPK Resmi Tetapkan Gubernur Bengkulu Jadi Tersangka
Nasional Baru saja -
Debut Amorim di Manchester United Berakhir Imbang, Timnas Indonesia Dicukur Thailand
Sepak Bola 30 menit yang lalu -
VIDEO: Menikmati Nonton Langsung Pertandingan Benfica Vs Estrela Amadora, Spektakuler!
Sepak Bola 13 jam yang lalu -
VIDEO: Kampiun 4 Tahun Beruntun, Max Verstappen Kembali Jadi Juara Dunia F1 2024
Olahraga 14 jam yang lalu -
VIDEO: Kopi Pagi: Zonasi kembali Digugat, Diteruskan atau Dihentikan?
TV 17 jam yang lalu -
VIDEO: Gerebek Gubuk di Lampung Timur, Polisi Temukan Alat Isap Sabu
TV 18 jam yang lalu -
VIDEO: Cagub Petahana Bengkulu, Rohidin Mersyah, Terjerat OTT KPK
TV 19 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum di Bandung Tak Kunjung Surut
TV 20 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Tanggul Kali Ciledug Jebol, Permukiman Warga Terendam Banjir
TV 20 jam yang lalu -
VIDEO: Sungai Citarum Belum Surut, Macet Panjang terjadi di Kabupaten Bandung
Nasional 22 jam yang lalu -
VIDEO: Manchester City Dibantai Tottenham Hotspur di Kandang, Tambah Catatan Buruk Pep Guardiola
Sepak Bola 22 jam yang lalu