Tidak Benar Jokowi Bagikan Bantuan untuk Masyarakat 45-60 Tahun Lewat WhatsApp

Tidak Benar Jokowi Bagikan Bantuan untuk Masyarakat 45-60 Tahun Lewat WhatsApp

Beredar di media sosial kabar tentang Presiden Jokowi membagikan bantuan untuk masyarakat usia 45-60 tahun dengan mendaftar lewat WhatsApp. Kabar tentang Presiden Jokowi membagikan bantuan untuk masyarakat usia 45-60 tahun dengan mendaftar lewat WhatsApp ternyata tidak benar. Faktanya, postingan tersebut diduga merupakan modus penipuan yang mencatut Presiden Jokowi.

Ringkasan

Oleh Shinta Anggundini Norevfa, Dany Candra pada 22 May 2024, 16:46 WIB

Video Terkait

Spotlights