VIDEO: Benarkah Menggabungkan Jari Telunjuk dan Kelingking Bisa Deteksi Stroke?

VIDEO: Benarkah Menggabungkan Jari Telunjuk dan Kelingking Bisa Deteksi Stroke?

Beredar di media sosial Facebook sebuah unggahan yang mengeklaim cara mendeteksi strok dengan gerakan jari tangan, unggahan tersebut disertakan narasi "Klo berhasil menempelkan kelingking ke telunjuk berarti kalian jauh dari asam Urat dan stroke".

Ringkasan

Oleh Muhammad Sadam Djohari pada 27 April 2024, 15:00 WIB

Video Terkait

Spotlights