Tidak Benar Pneumonia Adalah Virus Baru Seperti Covid-19

Tidak Benar Pneumonia Adalah Virus Baru Seperti Covid-19

Beredar di media sosial postingan yang diklaim pneumonia merupakan virus baru seperti COVID-19. Postingan yang diklaim pneumonia merupakan virus baru seperti COVID-19 ternyata tidak benar. Faktanya, Menteri Menkes RI, Budi Gunadi Sadikin mengatakan bahwa wabah pneumonia di China bukanlah virus atau bakteri baru, seperti Covid-19. Pneumonia di China merebak dikarenakan kondisi masyarakat dan lingkungan sekitar membuat virus lama itu hidup kembali.

Ringkasan

Oleh Shinta Anggundini Norevfa, Dany Candra pada 08 December 2023, 15:32 WIB

Video Terkait

Spotlights