VIDEO: Bisakah Vaksinasi Mencegah Long Covid?

VIDEO: Bisakah Vaksinasi Mencegah Long Covid?

Setelah gelombang Delta yang sempat mengguncangkan dunia, saat ini varian virus itu bermutasi lagi dengan sebutan Omicron, di mana penyebarannya yang cukup cepat disertai gejala terbilang ringan.

Namun begitu, beberapa orang yang pernah terinfeksi Covid-19 masih merasakan sesak, batuk, dan mudah lelah. Inilah yang disebut dengan Long Covid-19.

Ringkasan

Oleh Yoga Nugraha pada 08 March 2022, 16:50 WIB

Video Terkait

Spotlights