:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/thumbnails/5135978/original/075656700_1739805739-detik-detik-psim-yogyakarta-promosi-ke-liga-1-musim-depan-setelah-kalahkan-psps-pekanbaru-2aaee5.jpg)
VIDEO: Detik-Detik PSIM Yogyakarta Promosi ke Liga 1 Musim Depan Setelah Kalahkan PSPS Pekanbaru
PSIM Yogyakarta akhirnya memastikan diri promosi ke Liga 1 setelah 18 tahun penantian panjang. Kepastian itu diraih usai Laskar Mataram menaklukkan PSPS Pekanbaru dengan skor 2-1 dalam laga terakhir babak 8 besar Grup X Liga 2, Senin (17-2-2025).
Laga yang digelar di Stadion Mandala Krida, Yogyakarta, itu berlangsung dalam kondisi hujan deras sejak siang hari. Namun, semangat juang para pemain PSIM tidak surut sedikit pun demi memberikan hasil terbaik di hadapan ribuan pendukungnya.
PSIM hanya membutuhkan hasil imbang untuk mengamankan posisi juara Grup X dan meraih tiket promosi langsung ke Liga 1.
Namun, motivasi besar untuk menutup perjalanan di Liga 2 dengan kemenangan membuat Laskar Mataram tampil agresif dan akhirnya sukses menang 2-1.
Setelah laga, para pemain PSIM Yogyakarta merayakan kemenangan tersebut Bersama dengan para suporter, berikut ini video selengkapnya.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
01:13
VIDEO: Hanya 14 Pemain, Ini Momen Latihan Santai Timnas Bahrain Jelang Hadapi Timnas Indonesia
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
02:34
VIDEO: Calvin Verdonk Menjawab! Ini Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Sepak Bola 11 jam yang lalu -
02:16
VIDEO: Sumardji Pastikan Pemain Timnas Indonesia Tak Akan Diganggu Influencer di Hotel!
Sepak Bola Kemarin pukul 21:07 WIB
-
02:31
VIDEO: Hal-Hal yang Perlu Diwaspadai Saat Bukber di Bulan Ramadan
Putri Candrawathi Baru saja -
01:31
VIDEO: Bahrain Tutup Lapangan Latihan Jelang Duel Kontra Timnas Indonesia
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
01:39
VIDEO: Jumlah Penumpang Pesawat Naik 12 Persen di H-9 Lebaran
TV 11 jam yang lalu -
01:01
VIDEO: Sepekan Jelang Lebaran, Stasiun Pasar Senen Mulai Dipadati Pemudik
TV 11 jam yang lalu -
02:12
VIDEO: Skincare Penting untuk Glowing di Bulan Puasa
Putri Candrawathi 12 jam yang lalu -
02:22
VIDEO: Hadiri Undangan Paloh, Puan Duduk Semeja dengan Jokowi
TV 12 jam yang lalu -
01:57
VIDEO: Sebut Nama Jokowi di Sidang Eksepsi, Hasto Kristiyanto Minta Dibebaskan
TV 12 jam yang lalu -
01:02
VIDEO: Petasan Rakitan Meledak, Lima Anak di Malang Terluka
TV 13 jam yang lalu -
01:04
VIDEO: Gaskeun! Timnas Indonesia Gelar Latihan Jelang Hadapi Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sepak Bola 14 jam yang lalu -
04:34
Hal Seru yang Dapat Dilakukan di Nuanu Creative City Bali
Lifestyle 15 jam yang lalu -
01:36
VIDEO: Bus Jemaah Umrah Indonesia Terbakar, 6 Orang Meninggal 3 Masih Dirawat
TV 15 jam yang lalu -
03:52
VIDEO: Pemudik Tujuan Sumatera di Terminal Induk Kota Bekasi Mulai Padat
Nasional 18 jam yang lalu