VIDEO: Lebih Dekat dengan Rudy Golden Boy, Fighter Legendaris yang Bakal Last Dance di Byon Combat Showbiz Vol 4
Byon Combat Showbiz kembali menghadirkan acara pertarungan spektakuler. Ini menjadi panggung terakhir bagi petarung asal Indonesia, Rudy Golden Boy. Duel bertajuk Byon Combat Showbiz Vol. 4 akan mempertemukan petarung Indonesia versus Malaysia, dan akan memperebutkan sabuk juara.
Acara tersebut bakal berlangsung di Tennis Indoor Senayan, Jakarta pada 30 November 2024. Dengan jajaran pertandingan yang memukau, penonton akan dimanjakan aksi-aksi mendebarkan yang menampilkan kecepatan, kekuatan, dan strategi bertarung tingkat tinggi.
Adapun petarung Indonesia yang akan tampil pada Byon Combat Showbiz Vol. 4 adalah juara muay thai nasional, Rudy Golden Boy. Mantan petarung One Championship tersebut akan bersua jagoan Malaysia, Dean Hamsah, dan memperebutkan sabuk juara ISKA K1 International dan sabuk K1 Byon.
Bagi Rudy, duel tersebut bakal menjadi the last dance di atas ring pada ajang resmi. Oleh karena itu, pemilik Golden Camp tersebut akan berupaya memukul KO sang lawan, dan meraih sabuk juara di Byon Combat Showbiz Vol. 4.
Dua influencer asal Indonesia dan Malaysia juga akan saling adu pukul di Byon Combat Showbiz Vol. 4. Dari kubu Indonesia, influencer yang akan tampil adalah Fadly Faisal melawan YouTuber dan TikToker Malaysia, Aisar Khaled.
Akankah Rudy Golden Boy mampu menjadi pemenang dan menutupnya dengan indah dalam pertarungan di Byon Combat Showbiz Vol. 4 melawan Dean Hamsah? menarik untuk dinantikan. Segala sesuatunya dibahas dalam video eksklusif berikut ini.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Coach Justin Komentari Performa Korea-Korea Selecao Setelah Dibantai Timnas Indonesia U-17
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VIDEO: Bedah Taktik Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Sepak Bola 21 Jan 2025, 10:09 WIB -
VIDEO: Shin Tae-yong Kepergok Bareng Berlliana Lovell di Subang, Ada Apa Lagi Nih? Yuk Simak Keseruannya
Sepak Bola 21 Jan 2025, 08:27 WIB
-
VIDEO: Real Madrid Hajar RB Salzburg, Ruben Amorim Ngamuk di Ruang Ganti MU
Sepak Bola 19 menit yang lalu -
Outfit Liburan Ratna Galih saat Bersama Keluarga hingga Sahabat, Konsisten Pakai Sepatu Adidas
Lifestyle 44 menit yang lalu -
Pesona Good Looking Kiran Seegers, Cucu Presiden Soekarno yang Ada di Belanda
Lifestyle 53 menit yang lalu -
Kesan Ji Soo dan Park Jeong-min Saat Pertama Kali Ketemu | Newtopia
Hiburan 11 jam yang lalu -
Ini Yang Dilakukan Ji Soo Kalau Beneran Dikejar Zombie | Newtopia
Hiburan 11 jam yang lalu -
VIDEO: Lubang Besar di Jalan Pantura Wonosari Ngaliyan Membahayakan Pengendara
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Absen, Sidang Praperadilan Hasto Ditunda hingga 5 Februari 2025
TV 14 jam yang lalu -
VIDEO: Bencana Longsor di Pekalongan, 17 Orang Meninggal 9 Hilang Masih Dicari
TV 14 jam yang lalu -
Fokus : Belasan Orang Tewas Tertimpa Tanah Longsor di Petungkriyono Pekalongan
TV 14 jam yang lalu -
VIDEO: Bencana Alam Tanah Longsor Di Petungkriyono Tewaskan 15 Orang
Unik 14 jam yang lalu -
VIDEO: Banjir Di Grobogan Menyebabkan Perubahan Rute Kereta Api Semarang-Surabaya
Unik 15 jam yang lalu -
VIDEO: Profil Menpar Widiyanti Putri, Menteri Terkaya di Kabinet Prabowo
Unik 15 jam yang lalu -
VIDEO: Media Sosial Justin Bieber Dibajak, Ibunda Prilly Latuconsina Merestui Anaknya Pacaran
Hiburan 16 jam yang lalu -
Dilamar dengan Cara yang Romantis, Intip Momen Bahagia Ochi Rosdiana
Lifestyle 17 jam yang lalu