VIDEO: Kemenangan di Depan Mata Timnas Indonesia Direnggut Wasit Kontroversial
Duel Bahrain kontra Timnas Indonesia pada laga matchday ketiga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Bahrain National Stadium, Riffa, Jumat (11/10/2024) dini hari WIB. Laga diwarnai beberapa drama yang dilakukan pihak tuan rumah.
Timnas Indonesia yang lebih dulu tertinggal lewat gol tendangan bebas Mohamed Marhoon pada menit ke-15, berhasil comeback dan unggul 2-1 lewat gol yang dicetak Ragnar Oratmangoen pada menit 45'+3 dan Rafael Struick pada menit ke-74.
Kemenangan bagi Timnas Indonesia sudah ada di depan mata. Namun, hingga genap enam menit waktu tambahan, wasit tak kunjung meniup peluit tanda pertandingan berakhir.
Pada akhirnya, tim tuan rumah berhasil mencetak gol penyeimbang kedudukan pada menit 90'+9. Mohamed Marhoon sukses menjebol gawang Maarten Paes untuk kali kedua setelah melakukan sontekan di dekat tiang jauh setelah momen sepak pojok.
Sempat diwarnai sedikit keributan, pada akhirnya pertandingan Timnas Indonesia dan Bahrain ini berakhir imbang 2-2. Laga di Bahrain National Stadium ini memang beberapa kali memperlihatkan drama dari tim tuan rumah. Berikut ini pembahasannya.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Fabio Di Giannantonio dan Franco Morbidelli Adu Skill Melawan Rizky Ridho dan Muhammad Ferrari
Sepak Bola 11 jam yang lalu -
VIDEO Half Time Show: Senggol Program Mercusuar Naturalisasi Timnas Indonesia, STY Curhat di Sini!!!
Sepak Bola 12 jam yang lalu -
VIDEO Half Time Show: Senggol Program Mercusuar Naturalisasi Timnas Indonesia, STY Curhat di Sini!!!
Sepak Bola 12 jam yang lalu
-
Tips Ampuh Melawan Burnout di Tengah Rutinitas Padat
Unik Baru saja -
Benarkah Membasahi Kepala Saat Awal Mandi Bisa Sebabkan Stroke?
Cek Fakta Baru saja -
VIDEO: Heboh! Penipuan 'Deepfake' Pakai Wajah Prabowo, Satu Pelaku Ditangkap
TV 8 jam yang lalu -
Fokus : Tak Kunjung Surut, Puluhan SD di Banjarmasin Kebanjiran
TV 10 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Tertimbun Material Longsor, Dua Bocah di OKU Timur Tewas
TV 11 jam yang lalu -
Aaliyah Massaid Umumkan Kehamilan Anak Pertamanya dengan Thariq Halilintar
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Ivan Gunawan Berangkat ke Tanah Suci, Setelah Umrohkan Belasan Karyawannya
Hiburan 13 jam yang lalu -
VIDEO: Israel Bertahan di Lebanon Selatan, Temukan Rahasia Hizbullah
Internasional 14 jam yang lalu -
VIDEO: Kabar Isa Zega Ditahan Polda Jatim, Nikita Mirzani & Lucinta Luna Kirim Pesan Nyelekit
Hiburan 14 jam yang lalu -
VIDEO: 2 Penyelundup Imigran Rohingya Ditangkap
Nasional 14 jam yang lalu -
VIDEO: Samsung Galaxy S25 Menjanjikan Kamera yang Lebih Baik dan AI yang Disempurnakan
Teknologi 14 jam yang lalu -
VIDEO: Tanggapan Ketua KPK Soal Penangkapan Paulus Tannos
Nasional 14 jam yang lalu -
Kesaksian Warga Los Angeles Saat Kebakaran Terjadi: Tak Ada Air
Hiburan 15 jam yang lalu