VIDEO: Impian dan Perjuangan Imran Nahumarury Bersama Malut United
Imran Nahumarury ditunjuk klub Malut United FC sebagai nakhoda. Pelatih asal Tulehu, Maluku tersebut, mengaku tidak berpikir dua kali ketika ditunjuk untuk menangani klub yang baru berdiri pada Mei 2023 tersebut. Imran menyebutnya sudah seperti pulang kampung dengan menangani tim yang sementara berjuluk Laskar Kie Raha itu.
Malut United FC memang tidak main-main dalam mempersiapkan tim untuk kompetisi Liga 2. Beberapa eks pemain Liga 1 direkrut seperti Ilham Udin Armaiyn, Hari Nur Yulianto, Ridwan Tawainella, Hendra Adi Bayauw, Bagus Nirwanto, dan Joko Ribowo. Pelatih Imran Nahumarury ingin para pemain tersebut memiliki semangat dan terpacu untuk bisa kembali ke level performa terbaiknya.
"Saya juga meminta mereka meupakan kebintangan, lupakan apa yang sudah dilakukan di klub yang lama. Kalau masih ingin bermain sepak bola kamu ingin mendapatkan sesuatu dari ini, maka harus lupakan semuanya. Kalau masih di zona nyaman, selesai. Lupakan itu, mulai dari nol lagi. Itu tugas saya bagaimana membuat pemain kembali lagi. Tugas saya membuat mereka bangkit karena dengan begitu mereka akan tetap dibayar mahal," kata Imran kepada Bola.com di Tidore, Maluku Utara, pada 15 Agustus 2023
Tidak hanya skuad pemain, Malut United FC bahkan sudah mempersiapkan dalam tiga tahun ke depan akan memiliki stadion sendiri, yang akan berada di Kota Sofifi, Maluku Utara. Stadion yang akan dinamakan Malut United Arena tersebut dibangun atas tanah seluas 6 hektar dengan kapasitas 25 ribu hingga 30 ribu penonton.
Seperti apa wawancara Bola.com dengan Imran Nahumarury soal impian dan perjuangannya kini bersama Malut United FC? Para pembaca bisa menyimaknya dalam tayangan peliputan di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Maarten Paes Tak Sabar Menantikan Atmosfer Bermain di Hadapan Para Suporter
Sepak Bola 14 jam yang lalu -
VIDEO: Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Pemain Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia
Sepak Bola 14 jam yang lalu
-
VIDEO: Industri Restoran Merespons Berkurangnya Stigma terhadap "Solo Dining"
Lifestyle Baru saja -
VIDEO: AS dan Barat Tuduh Perusahaan Tiongkok Jual Rugi Kobalt
Bisnis Baru saja -
VIDEO: Perubahan Iklim Perluas Distribusi Populasi Hiu
Nasional Baru saja -
Gaya Kompak Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid Kenakan Kebaya Hijau, Saudara Ipar Rasa Kandung
Lifestyle 13 menit yang lalu -
VIDEO: Dharma Pongrekun Melayat ke Rumah Duka Puput Novel
Nasional 19 menit yang lalu -
Cantiknya Beby Tsabina saat Jadi Pengantin Lagi di Pemotretan Terbaru, Bening seperti Bidadari
Wanita 29 menit yang lalu -
Sudah Bisa kembali Beraktivitas Setelah Kecelakaan, Begini Kondisi Ruri Repvblik Sekarang
Hiburan 31 menit yang lalu -
Kebugaran Maarten Paes Jadi Perhatian, Marc Marquez Juara MotoGP San Marino 2024
Sepak Bola 41 menit yang lalu -
Potret Angel Karamoy Liburan di Dubai, Tampil Cantik dan Elegan
Lifestyle 42 menit yang lalu -
Gaya Gemas Brisia Jodie saat Dilamar Jonathan Alden, Pakai Mini Dress dengan Sentuhan Wastra
Lifestyle 1 jam yang lalu -
VIDEO: Korban Tewas Kebakaran Asrama Sekolah Kenya Meningkat Menjadi 21 Anak
Internasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Pelatihan Keterampilan Digital bagi Pengungsi Muda Somalia
Teknologi 2 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Kebakaran Rumah, Seorang Pria Lansia di Kab. Ogan Ilir Tewas
TV 3 jam yang lalu -
VIDEO: Kurangi Produksi Tembakau, Petani Malawi Beralih ke Tanaman Lain
Bisnis 3 jam yang lalu -
VIDEO: 12 Pakar AS dan Indonesia Bedah Masalah Iklim di Indonesia
Nasional 5 jam yang lalu