:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/4457222/original/020875800_1686140939-20230607_baru-mau-latihan-warga-sudah-menyerbu-timnas-indonesia-a70d01.jpg)
VIDEO: Baru Mau Latihan, Warga Sudah Menyerbu Timnas Indonesia
Skuad Timnas Indonesia, yang kini sudah diperkuat 15 pemain, menjalani latihan di Lapangan Thor, Surabaya, pada Rabu (7/6/2023) sore hari WIB. Sebelum berlatih, sejumlah warga terlihat sudah menyerbu para pemain Tim Garuda.
Para warga di Surabaya tersebut tampak meminta foto bersama dengan sejumlah pemain Timnas Indonesia. Salah satunya adalah Marselino Ferdinan. Tidak hanya Marselino, pemain naturalisasi, Rafael Struick, juga diminta untuk foto bersama.
Timnas Indonesia akan beruji coba dalam agenda FIFA MAtchday melawan Palestina di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, pada 14 Juni 2023. Lima hari kemudian, Skuad Garuda bakal menantang juara Piala Dunia 2022 Qatar, Argentina, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat.
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memanggil 26 pemain untuk menghadapi Palestina dan Argentina. Dalam latihan perdana pada Senin (5/6/2023), baru delapan pemain yang bergabung dengan Timnas Indonesia. Kedelapannya ialah Sandy Walsh, Andy Setyo Rafael Struick, Ivar Jenner, Syahrul Trisna, Dendy Sulistyawan, Fachruddin Aryanto, dan Dimas Drajad.
Namun, per Selasa (6/6/2023), tujuh pemain merapat ke Skuad Garuda. Ketujuhnya meliputi Ricky Kambuaya, Edo Febriansyah, Marc Klok, Rachmat Irianto, Stefano Lilipaly, Marselino Ferdinan, dan Ernando Ari Sutaryadi.
Seperti apa suasana jelang latihan Timnas Indonesia di Lapangan Thor hari ini, di mana warga menyerbu untuk meminta foto bersama? Para pembaca bisa melihatnya dalam tayangan peliputan di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
01:22
VIDEO: Gaya Marc Marquez Saat Tunggangi Motor Barunya Bersama Ducati
Olahraga 29 Nov 2023, 20:59 WIB -
00:58
VIDEO: Kerap Dikritik, Bruno Fernandes Merasa Sudah Memberikan yang Terbaik di MU
Sepak Bola 29 Nov 2023, 19:51 WIB -
01:42
VIDEO: Momen Keseruan Perayaan Ulang Tahun Persija Jakarta yang Ke-95
Sepak Bola 29 Nov 2023, 09:07 WIB
-
02:52
VIDEO: Kapal Coldplay Penyedot Sampah akan Mulai Beroperasi, Mampu Tampung 6 Ton Sampah Perharinya
Nasional 32 menit yang lalu -
00:45
VIDEO: Miris, Pria Ini Nekat Congkel Kotak Amal Dalam Minimarket di Sidoarjo
Unik 34 menit yang lalu -
03:25
Melihat Masa Lalu dan Keseharian Megawati Hangestri
Hiburan 1 jam yang lalu -
03:07
MU Incar Pengganti Andre Onana dari Italia, Marc Marquez Jalani Operasi Jelang MotoGP 2024
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
02:27
VIDEO: Penuh Haru, 17 Sandera Asal Thailand yang Dibebaskan Hamas Tiba di Bangkok
Internasional 2 jam yang lalu -
01:38
Hari-Hari Terakhir Kiki Fatmala Sebelum Meninggal, Bahagia Liburan - Makin Cantik dan Segar
Hiburan 2 jam yang lalu -
01:34
Momen Fuji Ditanya Hubungannya dengan Asnawi, Emang Boleh Se Salting Itu?
Hiburan 2 jam yang lalu -
01:39
VIDEO: Kim Jong Un dan Putrinya Kunjungi Komando Angkatan Udara Setelah Peluncuran Satelit Mata-Mata
Internasional 2 jam yang lalu -
02:18
VIDEO: Si Manis Jembatan Ancol, Kiki Fatmala Meninggal Dunia
Hiburan 3 jam yang lalu -
01:57
Momen Kebersamaan Kiki Fatmala dan 'Anak Kembarnya' yang Kini Tinggal Kenangan, Penuh Bahagia
Hiburan 3 jam yang lalu -
01:57
Perjuangan Kiki Fatmala Lawan Kanker Stadium 4 hingga Wafat, Sudah Siapkan Makam dan Wasiat
Hiburan 3 jam yang lalu -
02:59
VIDEO: Jamur Bisa Kurangi Risiko Kebakaran Hutan, Bagaimana Caranya?
Nasional 4 jam yang lalu -
01:13
VIDEO: Petani Gaza Buru-buru Panen Zaitun di Tengah Gencatan Senjata Israel-Hamas
Nasional 15 jam yang lalu -
02:28
VIDEO CEK FAKTA: Ancaman Video Hoaks Berbasis AI
Cek Fakta 15 jam yang lalu -
08:19
Ashira Zamitha Mencoba Fit In dalam Stylenya untuk Menemukan Kebahagiaan
Lifestyle 15 jam yang lalu