VIDEO: Aksi-aksi Jimmy Butler Saat Bawa Miami Heat Kalahkan Milwaukee Bucks di NBA Playoffs Gim Pertama

VIDEO: Aksi-aksi Jimmy Butler Saat Bawa Miami Heat Kalahkan Milwaukee Bucks di NBA Playoffs Gim Pertama

Jimmy Butler berhasil menjadi salah satu pemain terbaik di NBA Playoffs. Ia berhasil membawa Miami Heat meraih kemenangan di kendang Milwaukee Bucks pada Senin (17/4/2023).

Dalam pertandingan hari ini, Jimmy Butler sukses menorehkan 35 poin dengan koleksi 5 rebound dan 11 assist untuk Miami Heat.

Sejak kuarter pertama dimulai, Miami Heat berhasil mencuri poin terlebih dahulu. Mereka unggul 33-24 dari Milwaukee Bucks.

Tidak sampai disitu, Miami Heat sukses melanjutkan tren positif pada kuarter kedua. Kali ini mereka berhasil menambah 35 poin sedangkan Milwaukee Bucks hanya 31 poin.

Dominasi permainan Miami Heat juga terasa pada kuarter ketiga dan keempat. Hasilnya, mereka berhasil meraih kemenangan telak 130-117 atas Milwaukee Bucks.

Berikut ini aksi-aksi dari Jimmy Butler saat bawa Miami Heat meraih kemenangan di kendang Milwaukee Bucks dalam NBA Playoffs gim pertama.

Ringkasan

Oleh Pradipta Rama Baskara pada 17 April 2023, 21:21 WIB

Video Terkait

Spotlights