VIDEO: Marc Klok Meminta Maaf Setelah Persib Bandung Kalah dari Persija Jakarta di BRI Liga 1
Marc Klok mengucapkan permohonan maaf saat Persib Bandung menelan kekalahan kontra Persija Jakarta dilanjutan BRI Liga 1 2022/2023.
Persib Bandung harus menerima kenyataan pahit sesudah takluk 0-2 dari Persija Jakarta yang notabene musuh bebuyatannya itu pada Jumat (31/3/2023) malam WIB.
Persib sempat bertahan dengan baik sebelum dibobol winger Persija, Riko Simanjuntak pada menit ke-45+2. Penderitaan tim berjulukan Pangeran Biru itu belum usai.
Kiper Persib Bandung, Reky Rahayu, terpaksa kembali memungut bola dari gawangnya karena dijebol penyerang Persija, Michael Krmencik, pada menit ke-72.
Setelah pertandingan selesai, Marc Klok mengucapkan permohonan maaf kepada Bobotoh karena Persib Bandung harus menelan kekalahan.
"Pertama-tama selamat untuk Persija. Mereka lebih baik hari ini, lebih agresif. Main bola lebih bagus. Minta maaf saya untuk Bobotoh untuk semua tim, ini bukan Persib yang asli, ini bukan kita permainan. Tapi ini sepak bola, minggu ini harus perbaiki masih sisa tiga permainan dan kita harus menang tiga kali sembilan poin. Ini fokus sekarang, hari ini tidak baik tapi harus move on." Ujar Marc Klok dalam konferensi pers setelah pertandingan.
Posisi Persib Bandung dan Persija Jakarta tak berubah. Namun, mereka sudah dipastikan tak bisa mengejar poin PSM. Persib kini di urutan kedua dengan 59 poin, dibuntuti Persija dengan 57 poin. Kedua tim sama-sama menyimpan satu pertandingan tunda.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Komentar Sergio Van Dijk Terkait Penampilan Persib Bandung di AFC Champion League 2
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Komentar Sergio Van Dijk Terkait Penampilan Persib Bandung di AFC Champion League 2
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Wolfgang Pikal, Bicara Talenta Emas Papua Mulai Habis
Sepak Bola 4 jam yang lalu
-
VIDEO: Kisah Wamenkominfo Menelusuri Kasus Salah Vonis Anak di Bawah Umur
Nasional Baru saja -
VIDEO: Viral Pemotor Malah Menantang Saat Ditegur Lawan Arah di Palu
Unik 12 detik yang lalu -
VIDEO: Gibran Akui Jokowi Beri Saran ke Prabowo dalam Menyusun Kabinet
TV 7 menit yang lalu -
VIDEO: Duh, TikToker di Kendari Borong Belanjaan di Supermarket Namun Tak Punya Uang
Unik 1 jam yang lalu -
Cerita Ketindihan Seram Derby Romero & Zenia Zein
Hiburan 3 jam yang lalu -
Vino G Bastian - Angga Yunanda: How Well Do You Know Your Co-Star?
Hiburan 3 jam yang lalu -
VIDEO: Tidur Siang Bisa Bikin Gendut, Mitos atau Fakta?
Cek Fakta 5 jam yang lalu -
VIDEO: Selena Gomez Bangga Hidup dengan Penyakit Mental
Hiburan 6 jam yang lalu -
VIDEO: Nobuyo Oyama, Pengisi Suara Doraemon Meninggal Dunia
Hiburan 7 jam yang lalu