VIDEO: Lembaran Baru Imran Nahumarury, Kini Bersama PSIM Yogyakarta
- Imran Nahumarury kini punya lembaran dan tantangan baru di dunia sepak bola. Mantan pemain Timnas Indonesia itu sedang menangani tim Liga 2, PSIM Yogyakarta.
PSIM Yogyakarta sudah menjalani beberapa laga uji coba. Terbaru, mereka menghadapi sesama kontestan Liga 2, Nusantara United, pada Minggu (14/8/2022). Laga itu berkesudahan imbang tanpa gol. Pada laga itu PSIM tampak masih punya pekerjaan rumah besar di lini depan. Hal itu menjadi salah satu fokus utama Imran Nahumarury.
"Tetap kami akan evaluasi, sepak bola tidak hanya kita bagus ball possession tapi juga harus scoring, kita coba perbaiki itu," ujar Imran.
"Defense, attacking, set piece kita matangkan lagi," kata eks pelatih PSIS Semarang itu.
Terdapat kabar Liga 2 2022/2023 akan digelar dengan format tiga wilayah. Draf format tersebut beredar di media sosial. Jika merujuk pada format yang beredar, PSIM Yogyakarta akan bertarung di wilayah Tengah. Tim lain yang punya potensi promosi di wilayah itu termasuk Persela Lamongan.
Namun, Imran Nahumarury tidak terlalu peduli soal pembagian grup. Ia merasa persaingan di Liga 2 akan sengit karena perbedaan kualitas antara satu klub dengan yang lain sangat tipis.
"Saya tidak melihat grup. Saya melihat tim ini supaya performa bagus. Mau di Grup Barat, Tengah, Timur sama saja. Tidak ada tim yang mudah, semua tim saya. Di mana pun kami ditaruh, target ya tidak ada pilihan lain," ujar Imran.
Imran Nahumarury mengungkapkan tantangan yang dihadapinya bersama PSIM Yogyakarta. Apakah itu? Para pembaca bisa menyimaknya dalam tayangan di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Shin Tae-yong Beri Dukungan Penuh Kepindahan Rafael Struick ke Brisbane Roar
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Komentar Carlos Pena Setelah Persija Jakarta Ditahan Imbang Dewa United di Kandang Sendiri
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Mikel Arteta Puji Performa Arsenal dalam Kemenangan Derby London Utara atas Totenham Hotspur
Sepak Bola Kemarin pukul 10:59 WIB
-
VIDEO: Inovasi Rasa Gelato Milan Ciptaan Kecerdasan Buatan
Teknologi Baru saja -
VIDEO: Pro dan Kontra Invasi Ikan Gabus asal Asia
Internasional Baru saja -
VIDEO: Sejauh Mana Fitur AI Percepat Pembelian Ponsel Baru?
Teknologi Baru saja -
VIDEO: Detik-Detik Penangkapan Tersangka Upaya Pembunuhan Donald Trump
Internasional Baru saja -
VIDEO: Ahmad Luthfi Prioritaskan Nelayan dan Petani di Jawa Tengah
TV 14 menit yang lalu -
VIDEO: Anindya Bakrie Buka Peluang Komunikasi dengan Arsjad Rasyid
Nasional 39 menit yang lalu -
VIDEO: Andika Perkasa Janji Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
Nasional 54 menit yang lalu -
VIDEO: Kagetnya Presiden Moldova Diguncang Gempa saat Wawancara di Televisi
Internasional 54 menit yang lalu -
Kaesang Datangi KPK Hari Ini, Kasus Perundungan Terjadi Lagi
Nasional 1 jam yang lalu -
6 Gaya Elegan Lily Collins selama Promosi Emily in Paris Season 4
Lifestyle 1 jam yang lalu -
VIDEO: Jelang MotoGP, Sirkuit Mandalika Dicat Ulang
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
Pernah Tonjok Teman, Amanda Manopo Ternyata Pemberani Semasa Sekolah
Lifestyle 1 jam yang lalu -
Shawn Mendes Kepergok Gandeng Wanita di MTV VMA, Ini Klarifikasinya di Media Sosial
Lifestyle 1 jam yang lalu