VIDEO: Termasuk Gol Gian Zola, Berikut Ini 5 Gol Terbaik yang Tercipta di Piala Presiden 2022
Turnamen pramusim, Piala Presiden 2022 telah usai. Deretan gol cantik tercipta dalam turnamen ini, salah satunya gol yang dicetak oleh pemain Arema, Gian Zola.
Arema FC berhasil menjuarai Piala Presiden 2022 setelah bermain imbang 0-0 melawan Borneo FC pada leg dua final yang digelar di Stadion Segiri, Samarinda, Minggu (17/7/2022) malam WIB.
Raihan skor imbang 0-0 sudah cukup buat Arema FC angkat gelar. Klub berjulukan Singo Edan itu jadi juara dengan keunggulan agregat 1-0 hasil kemenangan pada leg 1 final (14/7/2022).
Namun, gol yang diciptakan Gian Zola bukanlah gol yang terjadi di final. Gol ini terjadi saat Arema FC bersua dengan Persikabo 1973.
Ia berhasil mencetak gol tersebut dari tendangan bebas yang tercipta pada menit ke-9. Tendangan yang dilepas tidak diduga oleh kiper Persikabo 1973 karena mengarah ke sudut gawang.
Dalam pertandingan kali ini, Arema FC berhasil meraih kemenangan atas Persikabo 1973 dengan skor akhir 1-0. Gol dari Gian Zola berhasil menjadi penyelamat kemenangan tim.
Namun, tidak hanya gol yang dicetak Gian Zola, berikut ini deretan gol terbaik yang tercipta di gelaran Piala Presiden 2022.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Pelatih Timnas Australia Sebut Laga Kontra Timnas Indonesia Bakal Berjalan Sengit
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
VIDEO: Shin Tae-yong Soroti Kekuatan Australia yang Semakin Berkembang Sejak Gabung Asia
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
VIDEO: Mengintip Latihan Terakhir Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia, Meski Sulit STY Yakin Menang
Sepak Bola 9 jam yang lalu
-
VIDEO: Insiden Penembakan di Perbatasan Yordania-Israel, Tiga Warga Israel Tewas
Internasional Baru saja -
VIDEO:UMKM Indonesia Gali Peluang Tembus Pasar AS
Bisnis Baru saja -
VIDEO: Israel Tingkatkan Serangan ke Tepi Barat Utara
Internasional 49 menit yang lalu -
VIDEO: Paus Fransiskus Bawa Pesan Damai ke Pedalaman Papua Nugini
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Tak Ingin Kecolongan Lagi, Sumardji Perketat Keamanan Pemain Timnas Indonesia
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
Fokus : Pesawat Trigana Air Tergelincir di Ujung Landasan Bandara Kamanap Papua
TV 11 jam yang lalu -
Lyodra Ginting Curi Perhatian di Misa Akbar dengan Baju Adat Batak Karo
Lifestyle 12 jam yang lalu -
VIDEO: Pelihara Landak Jawa, Pria di Bali Dituntut 5 Tahun Penjara
Nasional 12 jam yang lalu -
VIDEO: Kisruh PBNU, Kiai hingga Cucu Pendiri NU Bakal Gelar Muktamar Luar Biasa
Nasional 13 jam yang lalu -
VIDEO: Kedubes Indonesia di Washington DC Gelar Festival Indonesia
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Salah Sebut Jokowi Jadi Jokowo, SBY: Antara Jokowi Sama Prabowo
Nasional 13 jam yang lalu -
VIDEO: SBY Curhat Kondisi Demokrat Selama 10 Tahun di Luar Kekuasaan
Nasional 13 jam yang lalu -
VIDEO: SBY Singgung Potensi Negara Kacau Bila Banyak Matahari
Nasional 13 jam yang lalu -
Keinginan Terakhir Almarhumah Puput Novel, Jennie Blackpink Bakal Comeback Solo
Hiburan 13 jam yang lalu