VIDEO: Kunci Kemenangan Apriyani Rahayu / Siti Fadia atas Ganda Jepang pada Babak Awal Indonesia Open 2022
- Apriyani Rahayu / Siti Fadia mengalahkan pasangan Jepang, Mayu Matsumoto / Wakana Nagahara, pada babak pertama Indonesia Open 2022, Rabu (15/6/2022). Kunci kemenangan ganda putri Indonesia itu diungkapkan oleh Apriyani dalam sesi konferensi pers setelah pertandingan.
Perjuangan Apriyani Rahayu / Siti Fadia saat mengalahkan Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara begitu dramatis pada babak 32 besar Indonesia Open 2022. Hal itu karena mereka pada gim pertama, keduanya sempat menang mudah 21-7. Namun, pada gim kedua, Apriyani/Siti Fadia takluk dengan skor 17-21.
Pada gim penentuan, skor kedua pasangan sangat ketat. Namun, saat keadaan skor 16-14, Apriyani / Siti Fadia mengambil momentum untuk menutup gim ketiga. Mereka akhirnya menang dengan skor 21-17.
Apriyani Rahayu mengungkapkan beberapa hal yang membuat mereka bisa memenangi pertandingan. Salah satu kuncinya adalah membawa suasana yang positif bersama pasangannya, Siti Fadia.
"Set ketiga, kami tidak pernah bila mati bolanya, lalu bilang 'aduh'. Jadi seperti menyerah. Tidak seperti itu. Saya menumbuhkan komunikasi dengan Fadia di lapangan dengan aura yang positif," kata Apriyani Rahayu dalam konferensi pers.
"Jadi, kalau positif auranya, bila Fadia 'mati', saya bilang 'tidak apa-apa, Fad'. Saat saya 'mati', dia bilang 'terima kasih, Kak'. Jadi, kami tidak saling menyalahkan di lapangan," ujar Apriyani.
Apalagi kunci keberhasilan Apriyani Rahayu / Siti Fadia bisa mengalahkan pasangan Jepang yang merupakan unggulan kelima di Indonesia Open 2022? Para pembaca bisa menyimaknya dalam tayangan liputan di atas.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Bedah Taktik Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VIDEO: Shin Tae-yong Kepergok Bareng Berlliana Lovell di Subang, Ada Apa Lagi Nih? Yuk Simak Keseruannya
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Momen Latihan Terakhir Mohammad Ahsan Hendra Setiawan Jelang Indonesia Masters 2025
Olahraga 12 jam yang lalu
-
Siapa Sebenarnya Sosok Asli Doktif? Benarkah Dia Juga Seorang Dokter Kecantikan Asal Surabaya?
Hiburan 30 menit yang lalu -
VIDEO: Kecelakaan 4 Mobil di Jl. Ahmad Yani Banguntapan pada Malam Hari
Unik 45 menit yang lalu -
VIDEO: Donald Trump Temukan 'Surat Rahasia' dari Joe Biden
Internasional 60 menit yang lalu -
VIDEO: Agus Buntung Mengaku Menderita di Lapas dan Ajukan Permohonan Tahanan Rumah
Unik 1 jam yang lalu -
VIDEO: 543 Rumah Terbakar di Pemukiman Padat Penduduk Kemayoran
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Satryo Soemantri Brodjonegoro Bantah Dugaan Kekerasan
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Baru Dilantik, Donald Trump Langsung Batalkan Puluhan Kebijakan Joe Biden
Internasional 3 jam yang lalu -
VIDEO: Donald Trump Dilantik, Joe Biden Pulang Naik Pesawat Khusus
Internasional 3 jam yang lalu -
Asisten Nikita Mirzani Klarifikasi Soal Tudingan Dirinya Digrebek Polisi, Ternyata Kenyataannya...
Hiburan 14 jam yang lalu -
VIDEO: Warga Gabus Wetan Indramayu Tewas Tersengat Jebakan Tikus Listrik
Unik 15 jam yang lalu -
VIDEO: Bakal jadi Turnamen Terakhir, Indonesia Masters 2025 Siapkan Tribut untuk The Daddies
Olahraga 15 jam yang lalu -
VIDEO: Banjir di Bandar Lampung Sebabkan 14.160 Rumah Terendam dan 2 Korban Jiwa
Unik 16 jam yang lalu -
VIDEO: Petugas Damkar Lebak Tangkap Dua Monyet Liar di Perumahan CMR Maja
Unik 17 jam yang lalu -
Benarkah Tanda Lahir adalah Bekas Luka dari Kehidupan Sebelumnya?
Lifestyle 17 jam yang lalu