VIDEO: Boston Celtics Raih Kemenangan atas Milwaukee Bucks 116-108 di Game 4 Playoffs NBA 2021-2022
Boston Celtics berhasil mengalahkan Milwaukee Bucks, pada gim 4 babak playoffs NBA 2021-2022. Bermain di kandang sendiri, Bucks tidak berhasil meraih kemenangan dan harus menyerah dengan skor akhir 108-116.
Pada pertandingan tersebut, Giannis Antetokounmpo berhasil mencetak 34 poin 18 rebound dan 5 assist untuk Bucks. Namun permainan gemilangnya itu tidak mampu membawa timnya meraih kemenangan. Sementara itu, Jayson Tatum dan Al Horford menorehkan poin tertinggi untuk Celtics, yakni masing-masing 30 poin. Catatan poin itu merupakan catatan tertinggi Al Horford sepanjang karirnya di babak playoffs.
Kemenangan Boston Celtics atas Milwaukee Bucks ini membuat seri best-of-sevenNBA ini sekarang seri 2-2. Selanjutnya gim 5 akan berlangsung pada, Rabu 11 Mei 2022. Highlight pertandingan bisa anda saksikan dalam video di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Ultras Garuda Siap Mengisi Atmosfer Laga Timnas Indonesia Kontra Filipina
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Jelang Laga Timnas Indonesia Vs Filipina, Suporter Harus Jalani Verifikasi Wajah di Stadion Manahan
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Hokky Caraka Ungkap Kondisi Para Pemain Timnas Indonesia Jauh Lebih Siap Hadapi Filipina
Sepak Bola 20 jam yang lalu
-
VIDEO: Kaleidoskop Olahraga, dari Piala Asia Hingga Olimpiade Paris 2024
Sepak Bola Baru saja -
Terombang-Ambing di Lautan, 100 Pengungsi Rohingya Diselamatkan Angkatan Laut
Hiburan 8 jam yang lalu -
VIDEO: Jelang Pensiun, Lionel Messi Jajal Jadi Model Tumbler Premium
Lifestyle 8 jam yang lalu -
VIDEO: Alami Gegar Otak Ringan, Justin Hubner Tak Akan Perkuat Skuad Garuda dalam Gelaran Piala AFF 2024
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
VIDEO: PT Sritex akan Mengajukan Peninjauan Kembali ke Mahkamah Agung
Nasional 9 jam yang lalu -
VIDEO: Alasan Penundaan Pameran Yos Suprapto di Galeri Nasional Indonesia
Nasional 9 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Geledah Kantor OJK Terkait Dugaan Penyalahgunaan Dana CSR
Nasional 9 jam yang lalu -
VIDEO: Benarkah Tidak Sarapan Bisa Merusak Otak? Ini Faktanya
Cek Fakta 10 jam yang lalu -
Video Detik-Detik Chandrika Chika Lakukan Dugaan Peng4niayaan Beredar, Didoakan New Year Di Penjara
Hiburan 11 jam yang lalu -
VIDEO: Kasus Judi Online! Eks Menkominfo Budi Arie Dipanggil Bareskrim
TV 22 jam yang lalu