Loading iframe...

VIDEO: Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali Diperiksa KPK

News 16 Feb 2024, 13:12 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemeriksaan terhadap Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali terkait kasus dugaan pemotongan dan penerimaan uang di lingkungan BPPD Pemkab Sidoarjo. Penyidik mendalami adanya dugaan penerimaan setoran uang yang berasal dari tersangka Siska Wati (SW).

Oleh Krismas Wahyu Utami Diperbaharui 29 Sep 2025, 03:51 WIB
Diterbitkan 08 Jul 2025, 08:15 WIB